• Visi

    • Visi Universitas
“Universitas Samudra menjadi PTNB yang Mandiri dan Unggul.”
    • Visi Fakultas Teknik
“Menjadi Fakultas Teknik yang Unggul, Mandiri, dan Berdaya Saing Global dalam Bidang Pengembangan Ilmu Pengetahuan dan Kerekayasaan.”
    • Visi Program Studi Informatika
“Pada Tahun 2035, menghasilkan lulusan yang mandiri dan unggul dalam bidang informatika di tingkat nasional serta mampu bersaing secara global.

 

Terdapat dua kata kunci dalam Visi Program Studi Teknik Informatika Unsam, yaitu Mandiri dan Unggul:

1.        Mandiri:

Menghasilkan lulusan Program Studi Teknik Informatika Unsam yang mandiri dalam bersikap, bertindak serta mampu mengembangkan diri dalam memperoleh dan menciptakan lapangan pekerjaan.

2.      Unggul:

Lulusan Program Studi Teknik Informatika memiliki kompetensi dalam bidang pengembangan komputasi cerdas, rekayasa perangkat lunak, multimedia, dan jaringan komputer yang mampu bersaing di tingkat nasional.

 

  • Misi

Untuk mewujudkan visinya, Program Studi Informatika Unsam mempunyai misi:

  1. Melaksanakan pendidikan dan mengembangkan ilmu pengetahuan di bidang komputasi cerdas, rekayasa perangkat lunak, multimedia dan jaringan komputer yang
  2. Melaksanakan penelitian bermutu guna mendukung proses pembelajaran.
  3. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat dalam perkembangan dan pemanfaatan teknologi secara mandiri.
  4. Meningkatkan kerjasama dengan lembaga-lembaga pemerintah dan swasta agar dapat bersaing dan berdaya